FESTIVAL UMKM “KEPANG SI EMAK”

dinkopum.magetan.go.id Selamat siang sahabat DINKOPUM Salam PRODUKTIF Pemkab. Magetan melalui leading sektor Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Magetan mulai tanggal 10 s/d 11 Desember 2022 mengadakan Festival UMKM “Kepang Si Emakk”. Acara ini diadakan di Kebun Bunga Refugia Plaosan, Magetan. Festival UMKM “Kepang Si Emak” merupakan kreasi pangan sehat inovatif enak dan murah berkualitas. Dengan mengangkat potensi ubi kayu …

SOSIALISASI PERKUATAN PERMODALAN BAGI KOPERASI

dinkopum.magetan.go.id Selamat siang sahabat DINKOPUMSalam PRODUKTIF Sosialisasi Perkuatan Permodalan bagi Koperasi ini dilaksanakan pada hari Senin, 19 September 2022 di Gedung Korpri pada pukul 08.00 WIB. Kegiatan ini diharapkan dengan modal kuat dan usaha yang baik maka Koperasi akan menjadi lebih kuat dan dapat memberi dampak signifikan bagi anggotanya. Bapak Diardo selaku Narasumber Bank Jatim menyampaikan bahwa Bank Jatim merupakan …

SOSIALISASI BANTUAN MODAL POKIR

dinkopum.magetan.go.id Selamat Siang Sahabat DinkopumSalam Produktif Pada Hari Ini Senin, 05 September 2022 bertempat di Kantor Desa Lembeyan.Diadakan Koordinasi tentang Pendirian Koperasi yang berkaitan dengan Bantuan Modal Pokir DPRD Oleh Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten MagetanKegiatan tersebut dipimpin oleh Sekretaris Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Magetan dan didampingi Kepala Bidang Pemberdayaan dan Pengembangan Koperasi serta Kepala Desa Lembeyan.

PELATIHAN DESAIN GRAFIS

dinkopum.magetan.go.id Selamat Pagi Sahabat DINKOPUM, Salam PRODUKTIF!! Untuk meningkatkan pemahaman dan kreativitas para pelaku usaha mikro khususnya dibidang Desain, maka Dinas Koperasi dan Usaha Mikro mengadakan Pelatihan Desain Grafis yang diadakan di Gedung Yosonegoro yang beralamatkan di Jalan Tripandita. Kegiatan ini diadakan pada tanggal 24-26 Agustus 2022 mulai jam 08.00 WIB. Kegiatan Pelatihan Desain Grafis ini diadakan selama 3 hari …

UPACARA PERINGATAN HARI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA KE 77 TAHUN

dinkopum.magetan.go.id Selamat pagi sahabat dinkopum, MERDEKA!!! Dalam rangka memperingati HUT Ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2022, Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Magetan pada tanggal 17 Agustus 2022 mengadakan Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih. Tampak, para pegawai Dinas Koperasi dan Usaha Mikro khidmat dalam mengikuti jalannya upacara tersebut. Usai melaksanakan upacara HUT ke-77 Kemerdekaan RI, segenap pegawai Dinas Koperasi dan …

BAZAR PASAR MURAH DI DESA KLAGEN, BARAT

dinkopum.magetan.go.id Selamat siang sahabat DINKOPUMSalam PRODUKTIF Dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia pada tgl 17 Agustus 1945, Dinas Perdagangan kemarin menggelar stand Bazar Pasar Murah yang diadakan di Desa Klagen, Kecamatan Barat, Kabupaten Magetan pada hari Rabu, 10 Agustus 2022 mulai pukul 08.00 WIB. Kegiatan ini diikuti oleh Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupaten Magetan (DINKOPUM), Dinas Peternakan dan …

Acara Festival UMKM Magetan Beraksi #GADUKTAN# “Bangga Produk Magetan”

dinkopum.magetan.go.id Selamat siang sahabat DINKOPUMSalam PRODUKTIF Dalam rangka memperingati hari UMKM Nasional Pemerintah Kabupaten Magetan menggelar Festival UMKM Magetan Beraksi ” GADUKTAN” Bangga Produk Magetan pertama kalinya digelar di Lapangan Desa Gulun Kecamatan Maospati yang diikuti para pelaku UMKM yang ada di Kecamatan Maospati, digelar selama 2 hari mulai tanggal 6 Agustus sampai hari ini 7 Agustus 2022. Selain di …

FESTIVAL UMKM “BANGGA PRODUK MAGETAN” GO DIGITAL

    dinkopum.magetan.go.id Selamat siang sahabat DINKOPUMSalam PRODUKTIF Dalam rangka memperingati hari UMKM Nasional Pemerintah Kabupaten Magetan menggelar Festival UMKM Magetan Beraksi ” GADUKTAN” Bangga Produk Magetan pertama kalinya digelar di Lapangan Desa Gulun Kecamatan Maospati yang diikuti para pelaku UMKM yang ada di Kecamatan Maospati, digelar selama 2 hari mulai tanggal 6 Agustus sampai hari ini 7 Agustus 2022. …

FESTIVAL UMKM bANGGA PRODUK MAGETAN “GADUKTAN” GO DIGITAL

dinkopum.magetan.go.id Selamat siang sahabat DINKOPUMSalam PRODUKTIF Untuk meningkatkan Pemahaman dan Kreativitas para pelaku usaha mikro di Kabupaten Magetan Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kabupten Magetan melalui bidang Pemberdayaan Usaha Mikro Dinas Koperasi Mengadakan Festival UMKM dengan Mengadakan “Lomba Kreasi Cake Berbahan Dasar Potensi Lokal (LABU) dengan persyaratan sbb : Penduduk Magetan; Pelaku Usaha Mikro di Bidang Makanan; Menyertakan Resep (Nama, …